Lapas Kelas IIB Muara Tebo Raih Peringkat I Kategori Stand Pameran Terbaik Pada HUT Tebo ke 25

- Redaksi

Jumat, 18 Oktober 2024 - 18:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SANKSI.ID, TEBO – Pemerintah Kabupaten Tebo menggelar berbagai kegiatan dalam rangka Hari Ulang Tahun Tebo ke 25 yang bertempat di Stadion Sri Maharaja Batu.

Berbagi kegiatan dan perlombaan turut digelar Pemkab Tebo memeriahkan Hari Ulang Tahun Tebo ke 25, diantara adalah Lomba Stand Pameran Terbaik.

Berdasarkan hasil penilaian dari panitia, Kementerian Hukum dan HAM Kanwil Jambi melalui Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Muaro Tebo meraih peringkat I Kategori Stand Pameran Terbaik.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disampaikan Kalapas Kelas IIB Muaro Tebo Refin Tua Simanullang sebelumnya mengucapkan Selamat Ulang Tahun Kabupaten Tebo ke 25 semoga makin maju.

” Kami juga mengucapkan terima kasih kepada Kakanwil Kemenkumham Jambi Bapak Elly Yuzar dan Ibu Kadiv Pemasyarakatan yang telah hadir berkunjung ke Stand Lapas Tebo,” ujarnya.

Juara I Kategori Stand Pameran Terbaik ini tidak terlepas dari bimbingan serta arahan dari Pak Kakanwil Kemenkumham Jambi beserta jajarannya dengan memberikan semangat sehingga berhasil meraih peringkat I.

Sementara itu, Kakanwil Kemenkumham Jambi Elly Yuzar menyebutkan bahwa Penghargaan dengan juara yang diraih oleh Lapas Tebo merupakan jerih payah dari Kalapas, KPLP dan seluruh pegawai.

” Itu merupakan bukti bahwa kekompakan serta kesolidan sudah terjalin di Lapas sehingga bisa dapat peringkat I,” ujarnya, Jumat (18/10/24).

Selain itu juga bukti lain kekompakan itu terlihat bahwa bisa membimbing dan membina Warga Binaan Lapas sehingga menghasilkan karya-karya kerajinan tangan seperti Vest / Rompi Batik, Lacak, Rok & Tengkuluk, Syal / Selendang serta Atribut Tari / Senam.

” Terus jaga kekompakan, sehingga kita terus bisa memberikan pelayanan terbaik dalam membina Warga Binaan Lapas,” pungkasnya.

Akomentar Anda Terkait Artikel Ini?

Berita Terkait

Buka Turnamen Tenis Meja di Kuamang Kuning Bungo, Pecinta Pingpong Terima Kasih Kepada Al Haris
Suasana Politik Pemilihan Calon Walikota Sungai Penuh Kian Memanas
Pembuatan Rumah Silase Rampung, Kadisbunak Batang Hari Harapkan Dapat Digunakan Sebagaimana Mestinya
Seorang Wanita Parubaya Diamankan Satreskrim Polres Merangin Dugaan Tindak Pidana Perdagangan Orang
Kapolsek AKP P Sagala Serahkan Bantuan Kepada Penyandang Disabilitas Tuna Daksa di Kecamatan Maro Sebo Ulu
Kodim 0417/Kerinci dan Pemda Gelar Gotong Royong di Taman Makam Pahlawan
Upaya Berantas Judi Online Jenis Togel, Satreskrim Polres Merangin Amankan Satu Orang Beserta Barang Bukti
Irwasda Polda Jambi Buka Assessment Center bagi Personil Polda Jambi, Ini Harapannya

Berita Terkait

Jumat, 8 November 2024 - 18:59 WIB

Buka Turnamen Tenis Meja di Kuamang Kuning Bungo, Pecinta Pingpong Terima Kasih Kepada Al Haris

Jumat, 8 November 2024 - 18:41 WIB

Suasana Politik Pemilihan Calon Walikota Sungai Penuh Kian Memanas

Jumat, 8 November 2024 - 12:16 WIB

Pembuatan Rumah Silase Rampung, Kadisbunak Batang Hari Harapkan Dapat Digunakan Sebagaimana Mestinya

Jumat, 8 November 2024 - 11:41 WIB

Seorang Wanita Parubaya Diamankan Satreskrim Polres Merangin Dugaan Tindak Pidana Perdagangan Orang

Kamis, 7 November 2024 - 19:49 WIB

Kapolsek AKP P Sagala Serahkan Bantuan Kepada Penyandang Disabilitas Tuna Daksa di Kecamatan Maro Sebo Ulu

Kamis, 7 November 2024 - 14:23 WIB

Upaya Berantas Judi Online Jenis Togel, Satreskrim Polres Merangin Amankan Satu Orang Beserta Barang Bukti

Kamis, 7 November 2024 - 13:35 WIB

Irwasda Polda Jambi Buka Assessment Center bagi Personil Polda Jambi, Ini Harapannya

Rabu, 6 November 2024 - 20:58 WIB

Terus Bergulir, Polda Jambi Proses Kasus Cagub Jambi RH

Berita Terbaru