Kapolres Batang Hari Himbau Masyarakat Untuk Tidak Menggunakan Sepeda Listrik di Jalan Raya

- Redaksi

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SANKSI.ID, BATANG HARI,- Kepala Kepolisian Resort (Kapolres) Batang Hari menghimbau kepada seluruh masyarakat untuk tidak menggunakan sepeda listrik di jalan raya.

Himbauan tersebut disampaikan Langsung oleh Kapolres AKBP Singgih Hermawan SIK MAP yang didampingi Waka Polres Kompol M Ridho kepada para awak media.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakan Kapolres, bahwa sudah ada jelas peraturan dan larangan untuk tidak boleh menggunakan sepeda listrik di jalan raya. Selasa (29/10/2024).

” Apabila didapati ada masyarakat yang menggunakan Sepeda listrik dijalan raya maka akan kami lakukan penindakan dan teguran,” Kata AKBP Singgih Hermawan SIK MAP.

Adapun peraturan larangan tersebut tertuang didalam Permenhub nomor 45 tahun 2020 pasal 5 menjelaskan bahwa sepeda listrik hanya dapat digunakan di pukiman, kegiatan cara free day, dan kawasan wisata.

” Untuk sanksinya bagi masyarakat yang melanggar kita memakai undang – undang lalu lintas dan akan dilakukan penilangan,” Demikian AKBP Singgih Hermawan SIK MAP.

Akomentar Anda Terkait Artikel Ini?

Berita Terkait

Wakil Ketua DPRD Ivan Wirata Apresiasi Kinerja Kepala BPTD Saat Tinjau Jembatan Timbang
Dewan Mohd Rendra Ramadhan Usman Dorong Pemprov Jambi Memperoleh Proyek Strategis Nasional
Sekertaris BPBD Syamral Lubis : Data Sementara 48 Desa Kelurahan di Batang Hari Terendam Banjir
Pemdes Kotoboyo Salurkan BLT DD Tahun Anggaran 2025 dan Bantuan Banjir
Kakanwil Ditjenpas Jambi dan Walikota Jambi Makan Bersama Warga Binaan Lapas Jambi Saat Safari Ramadan
Dalam Satu Bulan Tim Kuda Hitam Polres Batang Hari Amankan 8 Orang Penyalahguna Narkoba
Pastikan Volume Minyak Kita Kemasan Botol maupun Pouch, Dirreskrimsus Polda Jambi Lakukan Pengecekan
Batang Hari Airnya Garang : Meluap Lagi, Tak Kenal Musim

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:30 WIB

Wakil Ketua DPRD Ivan Wirata Apresiasi Kinerja Kepala BPTD Saat Tinjau Jembatan Timbang

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:41 WIB

Dewan Mohd Rendra Ramadhan Usman Dorong Pemprov Jambi Memperoleh Proyek Strategis Nasional

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:21 WIB

Sekertaris BPBD Syamral Lubis : Data Sementara 48 Desa Kelurahan di Batang Hari Terendam Banjir

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:06 WIB

Pemdes Kotoboyo Salurkan BLT DD Tahun Anggaran 2025 dan Bantuan Banjir

Jumat, 14 Maret 2025 - 04:42 WIB

Kakanwil Ditjenpas Jambi dan Walikota Jambi Makan Bersama Warga Binaan Lapas Jambi Saat Safari Ramadan

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:58 WIB

Pastikan Volume Minyak Kita Kemasan Botol maupun Pouch, Dirreskrimsus Polda Jambi Lakukan Pengecekan

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:49 WIB

Batang Hari Airnya Garang : Meluap Lagi, Tak Kenal Musim

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:33 WIB

Polres Kerinci Sigap Bantu Warga Terdampak Banjir

Berita Terbaru